iNIndonesia – Pesaing Toyota Alphard mobil Lexus LM keluar 2023 mengusung konsep Hybrid.
Hybrid adalah perpaduan disel dan listrik yang akan digendong Lexus LM tahun 2023 itu.
Mobil Lexus LM pesaing Alphard yang harganya juga tidak jauh beda.
Baca Juga: Toyota Luncurkan Mobil CHR, Murah 100 Juta Dari Toyota Fortuner, Mewah-Ini Spesifikasi Lengkapanya!
Mau tahu selengkapnya?, berikut rangkuman iNIndonesia.com, Kamis 8 Desember 2022.
Lexus LM merupakan minivan mewah yang merupakan versi lebih mewah dari Alphard generasi ketiga. Nama LM adalah singkatan dari "Penggerak Mewah".
LM sedikit lebih panjang dari Alphard yang menjadi dasarnya, berukuran panjang 5040mm.
Terdapat 2 konfigurasi tempat duduk, konfigurasi 7-seater berdasarkan varian Alphard Executive Lounge, dan konfigurasi 4-seater, berdasarkan varian Alphard Royal Lounge.